Posts

Showing posts from April, 2017

“Kata Sambutan Ngunduh Mantu dari pihak Wanita”

Image
Oleh: Syaiful Bahri Kata sambutan ini dipersiapkan oleh yang mewakili pihak keluarga wanita, ketika memberikan sambutan di acara ngunduh mantu di rumah pihak keluarga laki-laki. Acara ngunduh mantu ini dilaksanakan seminggu setelah acara akad nikah dan resepsi pernikahan yang dilaksanakan di rumah keluarga pihak wanita. Kata sambutan ini disampaikan dalam acara kumpul keluarga antara pihak laki-laki dan pihak wanita untuk memperkuat tali silaturahmi diantara dua keluarga besar. Yang disebabkan karena terjadinya ikatan tali perkawinan diantara salah satu keluarga (anak putra dari keluarga laki-laki dan anak putri dari keluarga wanita). Dan disampaikan oleh yang mewakili keluarga dari pihak wanita. Contoh: Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh. .........  ........    ........ (Silahkan menyampaikan kalimat pembuka yang diketahui). Selanjutnya..... Bahwa sesungguhnya nilai kemuliaan seseorang tidak dilihat dari seberapa banyak harta yang dimilikinya, seberapa